Toyota mengajak jurnalis nasional menjajal lini Hybrid Electric Vehicle (HEV) di Lombok. Acara Toyota Eco Journey & GR Trackday 2025 menampilkan teknologi canggih, infrastruktur pendukung, dan keunggulan kendaraan listrik di medan sulit. Simak detail perjalanan dan keunggulan Toyota xEV.