Inovasi Geely EX5: Mobil Listrik dengan Kemudi Empat Roda 90 Derajat dan Kemampuan Bergerak Seperti Kepiting Mobil 3 minggu yang lalu Geely memperkenalkan teknologi kemudi empat roda 90 derajat pada prototipe EX5, memungkinkan mobil berputar di tempat dan bermanuver menyamping. Teknologi ini diujicoba untuk meningkatkan stabilitas di medan licin dan angin kencang.